Proyek ini dibuat oleh kelompok X24 yang terdiri dari :
PinjamDong adalah sebuah website untuk meminjam buku secara online. Pengguna dapat mengakses berbagai macam buku yang tersedia dalam database PinjamDong dan melakukan reservasi peminjaman buku sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Proyek ini dilakukan sebagai pemenuhan proyek akhir Praktikum Sistem Basis Data.
Tabel buku menyimpan data semua Buku
yang tersedia di database PinjamDong. Tabel ini memiliki attributes sebagai berikut :
1. buku_id
2. judul
3. penulis
4. penerbit
5. tahun_terbit
6. jumlah_halaman
7. kategori_buku
8. status
Tabel pinjam_buku menyimpan data saat user melakukan Pinjam_buku
dari website. Tabel ini memiliki attributes sebagai berikut :
1. pinjam_buku_id
2. peminjam_id
3. buku_id
4. tanggal_pinjam
5. tanggal_kembali
Tabel peminjam menyimpan data Peminjam
saat melakukan registrasi di website. Tabel ini memiliki attributes sebagai berikut :
1. peminjam_id
2. name
3. email
4. password
Tabel Rating menyimpan data Rating
pada buku di website. Tabel ini memiliki attributes sebagai berikut :
1. rating_id
2. buku_id
3. judul
4. rating_buku
5. review
Tabel Admin menyimpan data Admin
pada buku di website. Tabel ini memiliki attributes sebagai berikut :
1. admin_id
2. username
3. password
--- ---